Clustering K-Means Kinerja Assistant Sales Representative pada PT Pupuk Kujang Cikampek, Departemen Pemasaran dan Penjualan Ritel

Authors

  • Adi Kurniawan Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
  • Ultach Enri Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.37012/jtik.v7i2.546

Abstract

Perseroan Terbatas (PT) Pupuk Kujang merupakan salah satu anak perusahaan dari BUMN di indonesia yaitu PT Pupuk Indonesia Holding Company PT Pupuk Kujang merupakan perusahaan besar yang bergerak di bidang produksi, perdagangan, mempersembahkan jasa, angkutan, dan ekpedisi.PT Pupuk Kujang memiliki struktur organisasi yaitu Departemen Pemasaran dan Penjualan Ritel. Asisten Perwakilan Penjualan(ASR) merupakan jabatan bagi seseorang yang bekerja di PT Pupuk Kujang Cikampek, Departemen Pemasaran dan Penjualan ritel. Seringkali beberapa ASR tidak mencapai target dalam melakukan kegiatan, hal ini dapat merugikan perusahaan karena tingkat kinerja dari ASR terdapat kekurangan sehingga tugas pokok Departemen Pemasaran dan Penjualan Ritel tidak dapat dicapai dengan baik. Penelitian ini akan dilakukan pengelompokan dengan 3 klaster yaitu produktif, menengah, dan kurang produktif dengan metode clustering teknik algoritma K-Means. Hasil dari penelitian ini didapatkan sebanyak 6 ASR masuk ke dalam kelompok kurang produktif,

Author Biography

Adi Kurniawan, Universitas Singaperbangsa Karawang

Universitas Singaperbangsa Karawang, Fakultas Ilmu Komputer, Teknik Informatika

Downloads

Published

2021-09-30

Citation Check