Analisis Komparatif Kinerja Keuangan PT Ace Hardware Indonesia Tbk Periode Sebelum, Selama, dan Pasca Pandemi Covid-19

Authors

  • Syafuddin Syafuddin Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia
  • Arif Rahman Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia
  • Fajri Ariandi Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia
  • Roynaldi Arista Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.37012/ileka.v4i1.1629

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan kinerja keuangan pada PT Ace Hardware Indonesia Tbk pada periode sebelum pandemic dan pada saat dan pasca pandemi COVID-19. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari Bursa Efek Indonesia berupa laporan keuangan PT Ace Hardware Indonesia Tbk (AHI) pada periode sebelum pandemic Covid 19 (2017-2019) sebagai pencerminan kondisi sebelum pandemi COVID-19 dan laporan keuangan tahun 2020-2022 sebagai pencerminan kondisi saat dan pasca pandemi COVID-19. Alat analisa data menggunakan SPSS versi 22 dan uji Wilcoxon Sign Test merupakan uji non parametrik yang digunakan untuk menganalisis data pada dua kelompok yang berkaitan, termasuk dalam kasus sebelum dan sesudah yang mana objek yang sama diamati pada dua kondisi yang berbeda. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan dan penurunan kinerja keuangan masing-masing perusahaan yang menjadi sampel pada variabel yang diujikan. Hasil analisis dari empat rasio dapat disimpulkan bahwa PT. Ace Hardware Indonesia, Tbk terdapat perbedaan yang signifikan antara periode sebelum pandemi dan pada saat dan pasca pandemi Covid 19. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja keuangan dengan menggunakan rasio dan Wilocxon test mengalami penurunan kinerja keuangan di masa dan pasca pandemi Covid 19 dibandingkan dengan periode sebelum Covid 19.

References

Aisyah, N., Kristanti, F., & Zutilisna, D. (2017). Pengaruh Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas, Rasio Profitabilitas, Dan Rasio Leverage Terhadap Financial Distress (studi Kasus Pada Perusahaan Tekstil Dan Garmen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015). EProceedings of Management, 4(1).

Amalia, N., Budiwati, H., & Irdiana, S. (2021). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Sebelum Dan Saat Pandemi Covid-19. Progress Conference, 4(1), 290–296.

Atmaja, M. Y. H., & Davianti, A. (2022). Kinerja Keuangan Perusahaan Farmasi BUMN dan Non-BUMN Sebelum dan Selama Pandemi. Owner: Riset Dan Jurnal Akuntansi, 6(3), 2721–2739.

Belanche, D., Guinalíu, M., & Albás, P. (2022). Customer adoption of p2p mobile payment systems: The role of perceived risk. Telematics and Informatics, 72(January 2022). https://doi.org/10.1016/j.tele.2022.101851

Brigham, E., & Houston, J. F. (2018). Dasar-dasar Manajemen Keuangan (Sepuluh). Salemba Empat.

Cornwall, J. R., Vang, D. O., & Hartman, J. M. (2019). Entrepreneurial financial management: An applied approach. Routledge.

Daragmeh, A., Lentner, C., & Sági, J. (2021). FinTech payments in the era of COVID-19: Factors influencing behavioral intentions of “Generation X†in Hungary to use mobile payment. Journal of Behavioral and Experimental Finance, 32, 100574. https://doi.org/10.1016/j.jbef.2021.100574

Fitri Wahyuni, S., & Dharmawan, A. ad. (2021). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Sebelum Dan Sesudah Masa Pandemi Covid 19 Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. UMSU.

Hidayat, M. (2021). Analisis perbandingan kinerja keuangan dan nilai perusahaan sebelum dan disaat pandemi covid 19. MEASUREMENT: Journal of the Accounting Study Program, 15(1), 9–17.

Husnan, S. (2019). Pengertian dan Konsep-Konsep Dasar Keuangan. S. Husnan, Modul Manajemen Keuangan. Jakarta: Universitas Terbuka.

Kasmir. (2016). Analisis Laporan Keuangan. RajaGrafindo Persada.

Munawir. (2011). Analisa Laporan Keuangan. Liberty.

Santoso, T. G., & Supatmi, S. (2021). Financial Ratio Analysis to Assess Financial Performance of the Hotel Industry. International Journal of Social Science and Business, 5(3), 346–353.

Subramanyam, K. R. (2017). Financial Statement Analysis. In McGraw-Hill Education.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. In 26. Bandung: CV Alfabeta.

Triana, L. (2022). Analisa Strategi Peningkatan Pendapatan Umkm Selama Pandemi Covid 19 Di Kabupaten Pandeglang. Jurnal Syntax Admiration, 3(4), 606–620.

Wulansari, A. D. (2023). Aplikasi Statistika Nonparametrik dalam Penelitian. Thalibul Ilmi Publishing & Education.

Yusuf, & Suherman, A. (2020). Pengaruh Struktur Kepemilikan Dan Kebijakan Deviden Terhadap Kinerja Dan Resiko Keuangan Perusahaan Yang Dimediasi Oleh Corporate Governance Pada Emiten Perbankan Di Bursa Efek Indonesia. Aktiva Jurnal Penelitian Ekonomi Dan Bisnis, 4(1), 21–37.

Yusuf, Y., & Anthoni, L. (2020). PERbandingan Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (Ihsg) Dengan Indeks Saham Syariah Indonesia (Issi) Selama Pandemi Covid 19. Proseding Seminar Nasional Akuntansi, 3(1).

Downloads

Published

2023-03-30

Citation Check