Aplikasi Pengajuan Bantuan Prasarana Sarana dan Utilitas Umum (PSU) Kepada Pemerintah Provinsi Melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Provinsi Sumatera Selatan

M. Nurhadi, Afriyudi Afriyudi, Fatoni Fatoni, Winoto Chandra

Abstract


Prasarana Sarana dan Utilitas Umum (PSU) Merupakan kelengkapan fisik untuk mendukung terwujudnya perumahan yang sehat, aman dan terjangkau. Dengan demikian ketersediaan prasarana, sarana dan utilitas umum merupakan kelengkapan dan bagian yang tidak terpisahkan dari upaya pengembangan perumahan dan kawasan permukiman. Permasalahan yang terjadi adalah tidak adanya wadah / media sebagai pengantar pengajuan atau sistem untuk mengajukan bantuan PSU dan informasi penerimaan bantuan PSU dari pemerintah untuk masyarakat. Masyarakat dan calon pengusul yang ingin mengajukan bantuan harus bersusah datang ke kantor dan repot mengisi formulir dan kelengkapan data berulang kali. Untuk memudahkan masyarakat dalam membuat pengajuan bantuan prasarana sarana dan utilitas umum maka peneliti membangun Aplikasi Pengajuan Bantuan Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum Kepada Pemerintah Provinsi Melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Sumatera Selatan Berbasis Mobile. Dalam penelitian ini metoologi yang digunakan adalah metode Extreme Programming (XP). Metode Extreme Programming terdiri dari tahap Planning, Design, Coding dan Testing. Pada pembuatan aplikasi ini penulis mengunakan basis pemrograman Web Mobile sebagai aplikasi pengembangan. Dalam Sistem, user bisa membuat laporan pengajuan berbasis aplikasi android dan bisa melihat pesan sebagai notifikasi apakah laporan yang dikirim statusnya sudah dalam perbaikan atau belum diperbaiki, sehingga user tidak perlu repot untuk mengadu ke Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Provinsi Sumatera Selatan.


Full Text:

PDF

References


Akhtar, A, Bakhtawar, B, & Akhtar, S (2022). Extreme Programming Vs Scrum: A Comparison Of Agile Models. International Journal of …, journals.gaftim.com, https://journals.gaftim.com/index.php/ijtim/article/view/77

Beck, K (1999). Embracing change with extreme programming. Computer, ieeexplore.ieee.org, https://ieeexplore.ieee.org/abstract/document/796139/

Carolina, I., Pardede, A.M.H., Supriyatna, A., (2019). Penerapan Metode Extreme Programming Dalam Perancangan Aplikasi Perhitungan Kuota SKS Mengajar Dosen. Universitas Bina Sarana Informatika Jakarta. https://doi.org/10.31227/osf.io/se6f9

Halim, Z., (2021). Penerapan Sistem Informasi Akademik Dengan Metode Extreme Programming. Program Studi Teknik Informatika, Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka.

Hidayat, R., Adhy, S., Wirawan, P.W., (2013). Perancangan Dan Pembuatan Mobile Learning Interaktif Berbasis Android Dengan Metode Personal Extreme Programming. Jurusan Ilmu Komputer Informatika, Universitas Diponegoro.

John F. Nash, (2022). Sistem Informasi, Ciri, Fungsi dan Komponennya. URL https://bsi.today/pengertian-sistem-informasi/ (accessed 3.23.23).

Kivi, J, Haydon, D, Hayes, J, & ... (2000). Extreme programming: a university team design experience. … to a New Era (Cat. No …, ieeexplore.ieee.org, https://ieeexplore.ieee.org/abstract/document/849579/

Kumalasari, R (2019). Tanggungjawab Penyelenggara Pembangunan Perumahan Terhadap Penyerahan Prasarana Sarana Dan Utilitas Umum Dalam Perumahan Kepada Pemerintah …. Lex Jouarnal Kajian Hukum & Keadilan, ejournal.unitomo.ac.id, https://ejournal.unitomo.ac.id/index.php/hukum/article/view/1818

Muhiddin, S., (2022). Metodologi Penelitian. Gramedia Literasi. URL https://www.gramedia.com/literasi/metodologi-penelitian/

Perkim.id, (2021). Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Provinsi Sumatera Selatan. Tantangan Penyediaan PSU. https://perkim.id/tantangan-penyediaan-psu/definisi/

Shrivastava, A, Jaggi, I, Katoch, N, & ... (2021). A systematic review on extreme programming. Journal of Physics …, iopscience.iop.org, https://doi.org/10.1088/1742-6596/1969/1/012046

Sohaib, O, Solanki, H, Dhaliwa, N, Hussain, W, & ... (2019). Integrating design thinking into extreme programming. Journal of Ambient …, Springer, https://doi.org/10.1007/s12652-018-0932-y

Suharto, A., Mardiana, M., (2020). Aplikasi Eresha Mobile Berbasis Android dengan Metode Personal Extreme Programming di Era Industri 4.0. Program Studi S1 Teknik Informatika , STMIK Eresha.

Taufiq, G., Handrianto, Y., (2022.) Model Extreme Programming Untuk Rancang Bangun Sistem Informasi Penjadwalan Kuliah. Universitas Bina Sarana Informatika.

Yulita, L (2020). Implementasi Penyerahan Prasarana, Sarana Dan Utilitas Umum (PSU) Perumahan Dan Pemukiman Di Kota Tasikmalaya. JAK PUBLIK (Jurnal Administrasi & Kebijakan Publik), administrasiku.com, http://administrasiku.com/index.php/jakp/article/view/28




DOI: https://doi.org/10.37012/jtik.v9i2.1795

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 M Nurhadi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Teknologi Informatika & Komputer Mohammad Husni Thamrin is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats