Pembangunan Aplikasi E-Commerce Pemasaran Sepatu pada Toko Ranch_19

Irsyad Rafi Arsalan, Aziz Setyawan Hidayat, Eva Rahmawati, Pas Mahyu Akhirianto

Abstract


Dalam pemasarannya Toko Sepatu Ranch_19 Jakarta belum menggunakan fasilitas internet sehingga kesulitan dalam menawarkan produk kepada pelanggan yang berada di luar  kota. Proses penjualan Toko Sepatu Ranch_19 Jakarta akan hanya dilakukan apabila terdapat pelanggan yang datang ke toko tersebut. Berdasarkan masalah tersebut membangun aplikasi yang berbasis e-commerce dapat menjadi solusi pemecahan  masalah yang menggunakan teknik pemrosesan data yang berpacu pada sebuah komputasi yang diinginkan atau diharapkan. Model pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan model waterfall atau air terjun adalah model yang dikembangkan untuk pengembangan perangkat lunak. Hasil dari penelitian ini adalah membangun aplikasi e-commerce yang berbasis website agar penyebaran informasi informasi produk pada Toko Sepatu Ranch_19 Jakarta lebih luas, mengakomodir semua transaksi yang terjadi pada Toko Sepatu Ranch_19 Jakarta secara detail dengan komputerisasi dan membangun aplikasi e-commerce yang berbasis website sebagai solusi untuk kontrol pemilik Toko Sepatu Ranch_19 Jakarta.

Keywords


Aplikasi E-Commerce

Full Text:

PDF

References


Dirgahinta, F., & Anwar, S. N. (2018). Aplikasi E-Commerce Penjualan Sepatu Dengan Metode Cross Selling Pada Toko Pantes. Prosiding SINTAK 2018, 164–170.

Handayani, S. (2018). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Berbasis E-Commerce Studi Kasus Toko Kun Jakarta. ILKOM Jurnal Ilmiah, 10(2), 182. https://doi.org/10.33096/ilkom.v10i2.310.182-189

Imaniawan, F. F. D., & Elsa, U. M. (2017). Sistem Informasi Penjualan Sepatu Berbasis Web Pada Vegas Hyper Purwokerto. IJSE – Indonesian Journal on Software Engineering, 3(2), 82–91.

Lesmono, I. D. (2018). Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Sepatu Berbasis Website Dengan Metode Waterfall. Jurnal Swabumi, 6(1), 55–62.

Lubis, B. O. (2016). Sistem Infromasi Penjualan Vouceher Belanja pada PT . Plaza Indonesia Reality Tbk. Jakarta. Informatika, 3(1), 51–62.




DOI: https://doi.org/10.37012/jtik.v6i1.156

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Aziz Setyawan Hidayat

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Teknologi Informatika & Komputer Mohammad Husni Thamrin is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats