Pemanfaatan Voki dalam Upaya Peningkatan Kemampuan Melafal Kata Dalam Bahasa Inggris pada Anak Usia 7-8 Tahun

Akhmad Subkhi Ramdani

Abstract


Berbicara dalam bahasa inggris bukanlah sesuatu yang mudah dilakukan bagi para penutur asing yang bukan pengguna asli bahasa inggris. Namun, bila upaya itu dilakukan sejak dini, hal ini bukanlah menjadi sesuatu yang mustahil untuk dilakukan. Hal ini dikarenakan anak usia dini mampu menirukan suara dan logat dari perkataan atau ucapan yang ia dengar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana Voki dapat membantu meningkatkan kemampuan melafal kata dalam bahasa inggris pada anak usia 7-8 tahun. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian ini dilakukan di Sekolah Dasar Negeri Jatimulya 01 dengan menggunakan siswa-siswi kelas satu sebagai sampelnya. Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan bahwa para siswa-siswi mengalami peningkatan yang cukup berarti di setiap siklusnya, sehingga para siswa mampu melafalkan kata dalam bahasa inggris dengan baik dan benar pada akhir penelitian. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Voki mampu digunakan untuk meningkatkan kemampuan melafal kata dalam bahasa inggris bagi anak usia 7-8 tahun.

Keywords


Voki, melafal, anak usia 7-8 tahun

Full Text:

PDF

References


Brown, H.D. (2002). Principles of Language Learning and Teaching. 4th ed. New York: Longman.

Conroy, M.A. Internet tools for language learning: University students taking control of their writing (2010). Australasian Journal of Educational Technology. http://www.ascilite.org.au/ajet/ajet26/conroy.html(accessed November 19, 2018).

Creswell, J.W., & Urbom, J. (1997). Validity (verification) in qualitatitve research: Perspectives, terms, procedures, and methodologies. Unpublished manuscript, Department of Educational Psychological Psychology, University of Nebraska-Lincoln.

Creswell, J.W. (2007) Qualitative inquiry & research design: Choosing among five approaches (2nd ed.).

Fraenkel, D.G (1984). Learning How to Pronounce a Language. London.

Kemmis, S & Mc Taggart, R. (1992). The Action Research Planner. Australia: Deakin University Press.

Krashen, Stephen D. (1981). Second Language Acquisition and Second Language Learning. California: Pergamon Press Inc.

Miriam, Vargas. (2016, January 12). What is voki?. Retrieve from https://prezi.com/xyb-b2brbi9v/what-is-voki/

Shanty, Ch.Djonhar. (2012). Introduction to Language Acquisition: The acquisition of English as a Foreign Language. Jakarta: Uhamka Press.

Skinner, B.F. (1957). Verbal Behavior. New York: Appleton-Century-Croft, Inc.

Suparman, U. (2009). Qualitative Research for Language Teaching and Learning: (Qualitative Inquiry and Research Design) Jakarta: Uhamka.




DOI: https://doi.org/10.37012/jipmht.v3i1.80

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Akhmad Subkhi Ramdani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Inovasi Pendidikan Mohammad Husni Thamrin is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats