Pengaruh Penggunaan Program Computer Assisted Instruction (CAI) Terhadap Hasil Belajar IPA

Yudi Hermawan

Abstract


Pengaruh Penggunaan Program Computer Assisted Instruction (CAI) terhadap Hasil Belajar IPA. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh penggunaan CAI terhadap hasil belajar IPA pada materi sifat bahan dan perubahan benda. Penelitian menggunakan sampel yang diambil dengan menggunakan teknik Klaster Random Sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan tes hasil belajar IPA dengan materi sifat bahan dan perubahan benda, kemudian dihitung normalitas data menggunakan liliefors dan homogenitas kelas menggunakan uji F. Hasil pengujian normalitas dan homogenitas menunjukkan bahwa data berdistribusi normal dan kedua kelas tidak homogen. Selanjutnya dianalisa dengan uji t. Hasil penghitungan uji-t, diperoleh harga thitung sebesar 3.56. Harga ttabel pada taraf signifikansi α = 0,05 dan dk = 34 adalah 1,70. Oleh karena harga thitung lebih besar daripada t tabel (2,26 > 1,70), maka hipotesis nol ditolak dan hipotesis kerja diterima. Dengan demikian, program CAI berpengaruh secara signifikan terhadap hasil belajar IPA pada materi sifat bahan dan perubahan benda.


Keywords


(CAI), Hasil Belajar IPA, Metode Eksperimen, Klaster Random Sampling

Full Text:

PDF

References


Adri, Muhammad. Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pengembangan Media

pembelajaran, http://directory.umm.ac.id/tik/adri-multimedia-pengajaran.pdf (diakses pada tanggal 29 Maret 2011)

Angkowo, R. Optimalisasi Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Grasindo,2007.

Arsyad, Azhar. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 1997.

Asri Budiningsih, C. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta, 2005.

Asy‟ari, Muslichach. Penerapan Pendekatan Sains Teknologi Masyarakat Dalam Pembelajaran Sains di Sekolah Dasar .Depdiknas, 2006.

Baharudin dan Esa Nur Wahyuni. Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2007.

Chatib, Munif. Sekolahnya Manusia. Bandung: Kaifa PT Mizan Pustaka, 2009.

Depdiknas, Undang-undang Replublik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Depdiknas, 2003

Ellysabeth “Pengaruh Penggunaan VCD Pembelajaran terhadap Hasil Belajar IPA Kelas IV Binaan V Kecamatan Kemayoran Jakarta Pusat”, Skripsi (Jakarta: FIP, UNJ, 2010).

Evita et al. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Lembaga Akta Mengajar, 2004.

G. Bitter, Gary dkk. Mathematics Methods For The Elementary And Middle School. Boston: Allyn and Bacon, 1989.

Hamalik, Oemar. Proses Belajar Mengajar . Jakarta: Bumi Aksara, 2001

http://abdussakir.wordpress.com/2009/01/25/pembelajaran-matematika-dengan-komputer/ (diakses pada tanggal 14 Maret 2011) http://www.papert.org/ (diakses pada tanggal 21 Maret 2011)

Imron, Ali. Belajar dan Pembelajaran .Jakarta: Pustaka Jaya,

Kadir. Statistik untuk Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial. Jakarta: Rosemata Sampurna, 2010.

Kountour, Ronny. Metode Pendidikan untuk Penulisan Skripsi dan Tesis: Penerbit PPM,2005.

M. Iskandar, Srini. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta:Depdikbud,

Mustolih, Multi Media dalam Pembelajaran. 2007

Nasution. Didaktik Azas-azas Mengajar . Bandung : Bumi Aksara, 1994.

Nasution, S., Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar dan Mengajar, Jakarta: Bumi Aksara. 2000

Percival Fred and Henry Elington, Teknologi Pendidikan.Jakarta: Erlangga, 1988.

Purwanto. Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2009.

Qurtubi, Ahmad. Perencanaan Sistem Pengajaran . Tanggerang: PT. Bintang Harapan Sejahtera,

Rohani, Ahmad. Media Instruksional Edukatif. Jakarta: Rineka Cipta, 1997.

Sagala, Saiful. Konsep dan Makna Pembelajaran Bandung: Alfabetha, 2003.

Slameto. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta, 2003.

Sudjana, Nana. Teori-Teori Belajar untuk Pengajaran. Jakarta: LPFEUI, 1992.

Sudjana, Nana. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar .Bandung : PT Remaja Posdakarya.

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta, 2008.

Sumaji. Pendidikan Sains yang Humanistis. Yogyakarta: Kanisius, 1998.

Sobry Sutikno, M. Belajar dan Pembelajaran .Bandung: Prospect, 2008.

Syah Darwyan,et. Al.Strategi Belajar Mengajar .Jakarta : Diadit Media, 2009.

Syah, Muhibbin. Psikologi Pendidikan: Suatu Pendekatan Baru. Bandung: Remaja Rosda Karya,

Syah, Muhibin. Psikologi Belajar. Jakarta: PT Raja Grafindo,2003.

Syah, Muhibbin. Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru .Jakarta: Rosda, 2008.

Syah, Muhibbin. Psikologi Belajar .Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2006.Yulaelawati, Ella. Kurikulum dan Pembelajaran: Filosofi, Teori dan Aplikasi Bandung : Pakar Raya,

Yulianto Nugroho Agung. Pembelajaran Berbantuan Komputer, Educational Technology Documents Universitas Negeri Surabaya,

http://powerpoint.tp.ac.id/?i=presentationtemplates:%20classic%20tutorial,%20horton%202000.ppt (diakses pada tanggal 30 Maret 2011).




DOI: https://doi.org/10.37012/jipmht.v1i2.28

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Yudi Hermawan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Inovasi Pendidikan Mohammad Husni Thamrin is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats