ANALISIS EFFLUENT LIMBAH CAIR PT DNP INDONESIA. PULOGADUNG, JAKARTA TIMUR

Yuyun Kurniawati, Naely Maqfiroh

Abstract


Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL/ WWTP  (Waste Water Treatment Plant)) adalah  sebuah struktur yang dirancang
untuk membuang limbah biologis dan kimiawi dari air sehingga memungkinkan air tersebut untuk digunakan pada aktivitas
yang lain.  IPAL yang beroperasi dengan baik akan  menghasilkan  limbah cair  keluaran  (effluent)  yang  sesuai dengan
standar baku mutu lingkungan. Penelitian bertujuan untuk menganalisa unsur yang  terkandung di dalam  effluent. Desain
penelitian  bersifat  deskriptif  analitik. Sampelnya  adalah air limbah keluaran (effluent) yang  diuji  di  Balai Besar
Laboratorium Jakarta.    Penelitian  dilaksanakan  bulan April-Juni 2017  bertempat  PT DNP Indonesia.  Hasil  analisa
menyatakan bahwa unsur pH, suhu, COD, unsur  Kromium Total, dan Kromium Valensi 6 yang masih memenuhi standart
baku mutu lingkungan sesuai dengan PERGUB DKI No. 69 Tahun 2013. Air limbah aman dibuang ke badan air. Perlunya
perusahaan untuk selalu mengawasi Kinerja IPAL pada setiap unit prosesnya agar air limbah aman dialirkan ke badan air,
dan pentingnya pemeriksaan secara rutin air limbah keluaran (effluent) sebagai bentuk peduli lingkungan.
 
Kata Kunci: Analisis, Effluent, IPAL

Full Text:

PDF

References


Anonim. Water Enviroment Management in Japan. Water Enviroment Departement Enviromental

Management Bureau, Ministry of the Enviroment; 2001.

Arif, Sumantri. Kesehatan Lingkungan. Kencana: Jakarta; 2010.

Arief, L.M. Pengolahan Limbah Industri Dasar-dasar Pengetahuan dan Aplikasi di Tempat Kerja.

Yogyakarta : CV Andi Offset; 2016.

Arikunto. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Jakarta: PT. Rineka Cipta; 2006.

Ginting P. Sistem Pengolahan Lingkungan Dan Limbah Industri. Bandung : Yrama Widya; 2007.

Grady Jr dkk. Bioligical Wastewater Treatment, Theory And Application.Marcel Dekker, Inc : New

York and Basel; 1980.

Hamid, I. Sumber Energi dan Pencemaran Lingkungan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya; 2010.

Kemenkes, RI. Pedoman Teknis Instalasi Pengolahan Air Limbah Dengan Sistem Biofilter Anaerob

Aerob Pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan. Jakarta; 2011.

Metcal and Eddy. Water Engineering Treatment Disposial and Reuse, 3rd Eddition. Singapore : Mc

Graw-Hill Book Co.; 2004.

Mukono HJ. Toksikologi Lingkungan. Surabaya : Airlangga Universty Press; 2010.

Nazir. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia; 2005.

Nurhasni dkk, 2013. Pengolahan Limbah Industri Kecil Pelapisan Logam.

www.jurnalnasionallingkungan. Diakses tanggal 28 Juli 2018.

Notoatmodjo, S. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: PT Rineka Cipta; 2010.

Palar H. Pencemaran Dan Toksikologi Logam Berat. Jakarta : PT Rineka Cipta; 2004.

Pergub DKI Jakarta No. 69 Tahun 2013. Baku Mutu Air Limbah Industri Pelapisan Logam

PP RI No. 82 Tahun 2001. Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air.

Prawasti pdk. Optimasi Pengunnaan Koagulan Pada Pengolahan Air Limbah Batubara. Prosiding

Seminar Nasional Teknik Kimia “Kejuangan” Pengembangan Teknologi Kimia Untuk Pengelolahan

Sumber Daya Alam Indonnesia. Jakarta : Universitas Indonesia; 2010.

Purwanto dkk. Teknologi Industri Elektroplating. Semarang : Universitas Diponegoro; 2005.

Roekmijiati. Presipitasi Bertahap Logam Berat Limbah Cair Industri Pelapisan Logam Menggunnakan

Larutan Koustik Soda. Jurnal Kimia Lingkungan. Jakarta : Universitas Indonesia; 2002.

Salimin Z dkk. Proses Kimia Pengolahan Limbah Cair Telurium Dan Krom Dari Produksi Radioisotop

-131. Prosiding Seminar Nasional Pengolahan Limbah, Jakarta ; Batan-ptlr; 2000.

Spellman dkk, Water And Wastewater Treatmen Plant Operation (Second Edition). Florida : CRC

Press LLC; 2008.

Sugiarto,et.al. Tehnik Sampling. Jakarta:PT. Gramedia Pustaka Utama; 2003.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: CV. Alfabeta; 2009.

Widowati,. Pengolahan Sumber Daya Air Terpadu. Yogyakarta : Andi press; 2008.

Yudo S, 2013. Pengolahan Limbah Industri Kecil Pelapisan Logam Dengan Proses Koagulasi Dan

Flokulasiwww.Jurnalkeslingkupdf. Diakses tanggal 26 Juli 2018




DOI: https://doi.org/10.37012/jik.v11i1.69

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Yuyun Kurniawati, Naely Maqfiroh

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Ilmiah Kesehatan is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats