Efektivitas Konseling Terhadap Pengetahuan Dan Pemilihan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) Pada Wanita Usia Subur (WUS) di RT 06 Karang Satria Tahun 2023

Riris Napitupulu, Tetty Rina Aritonang, Farida Simanjuntak

Abstract


Indikator utama dalam kualitas pelayanan KB yaitu pemberian konseling yang berkualitas terhadap ibu sebagai calon akseptor KB yang menghasilkan informed choice, hal tersebut hanya dapat diperoleh melalui konseling yang baik, lengkap dan dapat menggunakan media komunikasi serta pemberian informasi standar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis efektivitaskonseling terhadap pengetahuan dan pemilihan metode kontrasepsi jangka panjang (MKJP) pada wanita usia subur. Rancangan penelitian yang digunakan yaitu pre- experiment dengan pendekatan one group pre-test post-test design. Teknik pengambilan sampel dengan purposiv sampling dengan menggunakan rumus slovin dengan sample 52 responden. Penelitian dilakukan sejak bulan Januari 2023 dan menggunakan desain penelitian secara kuantitatif. Hasil dari penelitian menunjukkan efektivitas konseling terhadap pengetahuan wanita usia subur sebelum dan sesudah konseling didapatkan nilai P Value sebesar 0,000 < 0,05 dan ada efektivitas pengetahuan terhadap pemilihan alat kontasepsi MKJP wanita usia subur sebelum dan sesudah konseling P Value sebesar 0,000 < 0,05.


Full Text:

PDF

References


Assagaf, S. N. R. 2019. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Akseptor Wanita Tentang Mkjp Dengan Minat Pemilihan Metode Kontrasepsi Di Puskesmas Tegalrejo Yogyakarta.” Naskah Publikasi Universitas ’AisyiyahYogyakarta, 1–11. http://digilib.unisayogya.ac.id/4544/1/NASKAH PUBLIKASI_Syarifah Nadhifah R. ASSAGAFF_1710104387.pdf.

BKKBN. 2020. “MKJP Tingkatkan Kualitas Bangga Kencana, Bengkulu.”

———. 2021. “MKJP Tingkatkan Kualitas Bangga Kencana, Bengkulu.”

Febrina, Ria. 2021. “Hubungan Pemberian Konseling Oleh Petugas Kesehatan Dengan Pemilihan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) Di Puskesmas Pakuan Baru.” Jurnal Akademika Baiturrahim Jambi 10 (2): 294. https://doi.org/10.36565/jab.v10i2.334.

Haryati, E. 2020. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (Mkjp) Di Uptd Puskesmas Lompoe Kota Parepare Tahun 2020.” http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/3340/%0Ahttp://eprints.poltekkesjogja.ac.id/3340/1/2D ERA HARYATI NASKAH publikasi.pdf.

Henniwati, Henniwati. 2020. “Pengaruh Konseling Terhadap Minat Pasangan Usia Subur Dalam Pemilihan Alat Kontrasepsi Iud Dan Implant.” Jurnal Kebidanan Malahayati 6 (4): 510–14. https://doi.org/10.33024/jkm.v6i4.3008.

Mulyani, Haris. 2018. “Pengaruh Konseling Kontrasepsi Terhadap Minat Pemilihan Mkjp Iud Di Puskesmas Gamping i Sleman.” Aisyiyah Yogyakarta.

Noviani, Aris. 2021. “Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Pelayanan Konseling Metode Kontrasepsi Jangka Panjang Di Puskesmas Wilayah Serengan Kota Surakarta” 4 (2): 41–50.

Nur Laela, St. Nurbaya Panyura, Resmawati, and Roni. 2022. “Pengaruh Konseling Terhadap Pemilihan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang Pada Masa Nifas Di Sulawesi Selatan.” Sehat Rakyat: Jurnal Kesehatan Masyarakat 1 (1): 28–34. https://doi.org/10.54259/sehatrakyat.v1i1.873.

Rakhmawati, Dewi, and Khoirul Anam. 2022. “Efektivitas Konseling Terhadap Pemilihan Metode Kontrasepsi Efektif.” Jurnal MID-Z (Midwivery Zigot) Jurnal Ilmiah Kebidanan 5 (1): 89–98. https://doi.org/10.56013/jurnalmidz.v5i1.1593.

Sulistiyaningsih, Sri Hadi. 2017. “Efektivitas Konseling KB Terhadap Pengetahuan Dan Sikap PUS Dalam Pemilihan Kontrasepsi Intra Uterine Device (IUD).” Maternal II (2): 82–91. https://ejurnal.stikesmhk.ac.id/




DOI: https://doi.org/10.37012/jik.v15i2.1907

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Tetty Rina Aritonang

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Ilmiah Kesehatan is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats