Pengaruh Kompensasi, Kepemimpinan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Bukit Makmur Mandiri Utama

Hasan Basri, Muhammad Gusvarizon, Putu Tirta Sari Ningsih, Muhammad Habib Abdillah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh kompensasi, kepemimpinan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Bukit Makmur Mandiri Utama. Rumusan masalah penelitian ini adalah apakah kompensasi, kepemimpinan dan disiplin kerja berpengaruh signifikan pada kinerja karyawan di PT Bukit Makmur Mandiri Utama. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan korelasional. Penelitian ini dilakukan dengan mencari data primer melalui kuesioner terhadap responden (karyawan PT Bukit Makmur Mandiri Utama). Data penelitian diolah dengan Analisa statistik dengan uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik dan analisis regresi linear berganda. Pengujian hipotesis melalui uji t dan uji f. Analisis koefisien determinasi (R2) menggunakan aplikasi SPSS Statistik versi 20. Hasil analisis menunjukkan bahwa untuk hasil uji regresi linear berganda diperoleh persamaan Y= 24,350 + 0,741 X1 + (-0,040) X2 + 0,463 X3. Hasil uji f menunjukan bahwa kompensasi, kepemimpinan dan disiplin kerja secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT Bukit Makmur Mandiri Utama dengan presentase sebesar 47,1% dari hasil koefisien determinasi (R2).


Full Text:

PDF

References


Afandi, Pandi. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia; Teori, Konsep dan Indikator. Zanafa Publishing Pekanbaru. Nusa Media Yogyakarta.

Akhmad, Jaenudin. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Lentera Ilmu Cendekia.

Assuari, Sofjan. (2014). Manajemen Produksi, Edisi 4. Jakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Darsono, Rahmat. Tarif dan Dokumen Pasasi. Bandung: Alfabeta, 2015.

Dewi, Shinta Dei Prana. Dzulkirom, Moch.,dan Dwi Atmanto. (2015). Jurnal Administrasi Bisnis Volume 21 No. 1. Malang: Diakses Pada Tanggal 16 November 2020.

Edison, Emron. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: CV Alfabeta.

Fahmi, Irham. (2014). Manajemen Kepemimpinan. Bandung: CV Alfabeta.

Ghozali, Imam, (2013). Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS, Edisi ketujuh, BP UNDIP, Semarang.

Hasibuan, Melayu, S.P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi revisi. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Jaenudin, Akhmad. (2012). Manajemen Perkantoran & Bisnis. Jakarta: Lentera Ilmu Cendekia.

Lijan Poltak Sinambela. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia: Membangun Tim Karya Yang Solid Untuk Meningkatkan Kinerja. Bumi Aksara, Jakarta.

Nuraida, Ida. (2014). Manajemen Administrasi Perkantoran Edisi Revisi. Jakarta: Kanisius.

Rivai, Veithzal. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Rommy dkk. (2016). Pengaruh kepemimpinan, Motivasi, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kanwil Ditjen Kekayaan Negara Suluttenggo Malut. Jurnal EMBA. Vol.4 No. 2 Juni 2016, Hal. 254-264. Diakses Pada Tanggal 16 November 2020.

Sugiyono, (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Sujarweni, (2013). Cara Mudah Belajar SPSS Versi 17.0 dan Aplikasi Statistik, Pustaka Baru, Yogyakarta.

Silvya dkk. (2014). Pengaruh Disiplin kerja, Kepemimpinan dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT. PLN (Persero) Wilayah Sulutenggo Area Manado. Jurnal EMBA. Vol 2 No. 3 September 2014, Hal. 1592-1602. Diakses Pada Tanggal 16 November 2020.

Sutrisno, Edy. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Jakarta: Prenada Media.

Suwatno, dkk. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Keempat. Bandung: CV Alfabeta.

Usman, Khaerul. (2014). Manajemen Perkantoran. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Windy Dyah Indriyani. (2016). Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal ilmu dan Riset Manajemen: Volume 5, Nomor 9, September 2016. Diakses Pada Tanggal 14 November 2020.




DOI: https://doi.org/10.37012/ileka.v3i2.1190

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Hasan Basri, Muhammad Gusvarizon, Putu Tirta Sari Ningsih, Muhammad Habib Abdillah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Ilmu Ekonomi dan Akuntansi Universitas Mohammad Husni Thamrin  Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats