Peningkatan Keterampilan Trik Memotret Produk Untuk Mendukung Penjualan Online Pelaku Usaha Mikro dan Kecil di Masa Pandemi

Rahmanita Vidyasari, Tetty Rimenda, Elly Mirati

Abstract


Banyak yang terdampak dari pandemi Covid-19 ini terutama para pedagang kecil yaitu Usaha Mikro dan Kecil. Para pelanggan lebih tertarik terhadap pedagang yang dapat menerima pesanan secara online, lewat media social, telepon, sms atau pesan aplikasi Whatsapp. Salah satu cara penjualan online adalah dengan menampilkan foto atau gambar produk, untuk menarik perhatian pembeli dalam penjualan online dibutuhkan foto atau gambar produk yang layak. Tujuan dari kegiatan ini adalah memberikan tambahan keterampilan untuk para UMK dalma upaya membantu mereka dalam memasarkan produk secara online sehingga dapat meningkatkan omset penjualan di masa pandemi ini. Kegiatan pengabdian masyarakat Program Studi Sarjana Terapan Keuangan dan Perbankan PNJ akan dilaksanakan di Kp. Pulo Geulis (RW 04), Kelurahan Babakan Pasar melanjutkan kerjasama yang telah dibina sejak tahun lalu. Kegiatan ini berupa (1) pelatihan online tentang trik memotret produk agar layak dipasarkan online  (2) video sosialisasi tips menjual produk makanan secara online  (3) memberikan bantuan paket pencegahan covid-19 untuk warga. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan akan memotivasi serta memberikan manfaat bagi warga khususnya para anggota Kelompok UMK Kp. Pulo Geulis agar dapat terus bertahan dan mengembangkan usahanya yang saat ini terkendala pandemi sehingga beralih secara online.


Full Text:

PDF

References


Astutik, Y. (2018, April 03). Kampung Mural Pulo Geulis Bogor, Paduan Sejarah, Kebudayaan, dan Pluralisme. Retrieved April 16, 2019, from Let's Travel Now!: https://travelingyuk.com/kampung-murah-pulo-geulis-bogor/87999/

BisnisUKM. (2020, April 22). 5 Kiat Praktis Berjualan Via Whatsapp. Retrieved from BisnisUKM: https://bisnisukm.com/5-kiat-praktis-berjualan-via-whatsapp.html

GoUKM. (2020, 04 22). Tips Jualan Online; Cara & Tips Foto Produk yang Bisa menarik Perhatian Pembeli. Retrieved from Portal UMKM bagian dari unit bisnis GoUKM Group (PT Media Vokasi Terintegrasi): https://goukm.id/cara-foto-produk-untuk-jualan-online/

Wikipedia. (2018, November 24). Pulo Geulis. Retrieved April 16, 2019, from Wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Pulo_Geulis




DOI: https://doi.org/10.37012/jpkmht.v2i2.313

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Rahmanita Vidyasari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Permberdayaan Komunitas Mohammad Husni Thamrin is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats