Peningkatan Pengetahuan Tuberkulosis Pada Siswa di SMK Analis Kesehatan Kota Jakarta Timur

Prima Nanda Fauziah, Imas Latifah, Masdianto Masdianto, Zuraida Zuraida, Catu Umirestu Nurdiani

Abstract


Tuberkulosis (TB) masih menjadi penyakit dengan jumlah penderita yang tinggi di Indonesia. Bakteri penyebab TB umumnya menyerang sistem pernapasan, namun dapat menyerang organ tubuh lainnya. Di kondisi saat ini, masalah COVID-19 yang melanda dunia termasuk Indonesia mengakibatkan penanggulangan dan target eliminasi TB di Indonesia menghadapi tantangan yang cukup berat. Dinas Provinsi DKI Jakarta menyebutkan pada tahun 2020, TB masih merupakan penyakit infeksi dengan jumlah penderita yang banyak. Persebaran terbanyak terdapat di Jakarta Timur  sebanyak 12.334 orang. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh pengusul pada tahun 2021 dengan judul Gambaran Mikroskopis Mycobacterium tuberculosis pada Pasien TB, didapatkan bahwa pengetahuan pasien mengenai penyakit TB tergolong rendah yaitu 35%, dan berkorelasi dengan tingginya penularan TB. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini merasa perlu dilakukan sebagai tindak lanjut dari hasil penelitian tersebut dengan melakukan upaya peningkatan pengetahuan tentang perkembangan dan pemeriksaan penyakit tuberkulosis sedari dini di tingkat sekolah. Karena penderita TB usia anak dan remaja cukup banyak. Sekolah yang di pilih adalah SMK Jurusan Analis Kesehatan yang berlokasi di Jakarta Timur. Kegiatan dilakukan secara luring di Auditorium dr. Radjak Lantai 5 Kampus A Universitas Mohammad Husni Thamrin. Kegiatan ini diikuti oleh 89 peserta dari 100 peserta yang terdaftar.  Simpulan, berdasarkan hasil pre test, post test dan antusias peserta yang mendaftar serta mengikuti seminar edukasi ini, maka kegiatan ini dapat menambah pengetahuan siswa dan siswi SMK Jurusan Analis Kesehatan terkait tuberkulosis dan perkembangan pemeriksaan terkini.

                                                                       

Kata kunci: Eliminasi TB, kesehatan, peningkatan pengetahuan, tuberkulosis


Full Text:

PDF

References


Aderita, N. I., & Chotimah, C. (2018). Peran kader kesehatan dalam tindakan penemuan kasus tuberkulosis dengan pendekatan theory planned of behaviour di Wilayah Kerja Puskesmas Bendosari. Indonesian Journal on Medical Science (IJMS), 5(2), 160– 167.

Alawiyah, T. (2020). Tantangan eliminasi TBC di tengah pandemi COVID-19. Retrieved from http://www.pr-tbaisyiyah.or.id/tantangan-eliminasi-tbc-di-tengah-pandemi- covid-19/

Al-Homs, L., Assaad, J.M., Mahmoud, K., Soad, A., Abdul, Q.A. (2012): Construction of pRSET-sfGFP Plasmid for Fusion-Protein Expression, Purification and Detection. Jordan J Biol Sci, 279-288.

Barletta, F., Otero, L., Jimena, C., Belisa, A., Bouke, C.D.J., Carlos, S., Leen, R. (2013): Genetic variability of Mycobacterium tuberculosis complex in patients with no known risk factors for MDR-TB in the North-eastern part of Lima, Peru. BMC Infectious Disease. Vol. 13: 1-7.

Baussano, L., Mercadante, S., Manish, P., Ajit, L., Massimiliano, B. (2013): High rates of Mycobacterium tuberculosis among socially marginalized immigrants in low-incidence area, 1991-2010, Italy. Emerging Infectious Diseases. Vol. 19(9):1437-45.

Chen, J. O., Qiu, Y. B., Rueda, Z. V., Hou, J. L., Lu, K. Y., Chen, L. P., ... Xu, L. (2019). Role of community-based active case finding in screening tuberculosis in Yunnan province of China. Infectious Diseases of Poverty, 8(1), 1–12. https://doi.org/10.1186/s40249-019-0602-0

Findi, M., & Rembrandt, A. (2020). Dibalik slogan dan logo kampanye TOSS TBC. Retrieved from https://yki4tbc.org/news-default/257-di-balik-slogan-dan-logo- kampanye-toss-tbc.html

Iswarawanti, D. N. (2010). Their roles and challenges in empowerment for improving children nutritional status in Indonesia. Jurnal Manajemen Pelayanan Kesehatan, 13(4), 169–173.

Karim, M., Rahman, M., Mamun, S., Alam, M., & Akhter, S. (2012). Risk factors of childhood tuberculosis: A case control study from rural Bangladesh. WHO South- East Asia Journal of Public Health, 1(1), 76. https://doi.org/10.4103/2224- 3151.206917

Kementerian Kesehatan RI. (2009). Buku saku kader program penanggulangan TB. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.

Kementerian Kesehatan RI. (2016). Petunjuk teknis manajemen dan tatalaksana TB anak. Jakarta: Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan RI.

Kementerian Kesehatan RI. (2019). Profil kesehatan Indonesia 2019. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI. https://doi.org/https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

World Health Organization. (2020): global tuberculosis report, WHO library cataloguing-in-Publication data, ISBN 978 92 4 156465 6.




DOI: https://doi.org/10.37012/jpkmht.v5i1.1383

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Prima Nanda Fauziah, Imas Latifah, masdianto masdianto, zuraida zuraida, catu umirestu nurdiani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Address:
Universitas Mohammad Husni Thamrin
Jl. Raya Pd. Gede No.23-25, RT.2/RW.1, Dukuh, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13550

Creative Commons License
Jurnal Permberdayaan Komunitas Mohammad Husni Thamrin is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats